Banyak Pejabat Beli Pesawat Pribadi dari Luar, Produksi Massal N219 Terlalu Lama?


Saat ini kepemilikan pesawat pribadi sudah menjadi jamak bagi rakyat Indonesia.

Tidak saja monopoli kaum orang kaya,btapi juga seleb, youtuber bahkan pejabat daerah seprti Gubernur dan Bupati.

Melihat dari tren yang baik ini, seharusnya pasokan pesawat buatan dalam negeri dalam hal ini PT DI.

Tidak seharusnya PT DI menyia-nyiakan pasar yang sudah besar di dalam negeri, walau BUMN strategis ini mendapat sokong penuh dari pemerintah, baik jika berkinerja baik atau buruk sebagaimana BUMN pada umumnya.

Menurut informasi, pesawat ini baru akan diproduksi tahun depan. Mari doakan naeib N219 yang telah dikembangkan bertahun-tahun ini tidak setragis N250 yang tak pernah diproduksi massal dan kita 'membusuk' teronggok di gudang.

0 Komentar